Bertekad untuk Membawa Komunitas Badan Usaha Vietnam Mendunia

Bertekad untuk Membawa Komunitas Badan Usaha Vietnam Mendunia

(VOVWORLD) - Pemerintah Vietnam telah mengesahkan “Program Transformasi Digital Nasional hingga tahun 2025, visi hingga tahun 2030”, yang menekankan digitalisasi di setiap bidang kehidupan sosial. Untuk mencapai tujuan tersebut, pendorongan kerjasama dengan...
Rumah Pintar Make in Vietnam – Tren Perkembangan Baru

Rumah Pintar Make in Vietnam – Tren Perkembangan Baru

(VOVWORLD) - Di Vietnam, pasar rumah pintar berkembang pesat dan kian disukai pelanggan. Oleh karena itu, berbagai badan usaha dalam negeri tidak henti-hentinya berinvestasi, mengembangkan berbagai proyek, perangkat lunak pintar, dan sebagainya untuk memenuhi kebutuhan pelanggan...
Sungai Mekong di Can Tho yang “Hijau dan Indah” Menyambut Musim Panas

Sungai Mekong di Can Tho yang “Hijau dan Indah” Menyambut Musim Panas

(VOVWORLD) - Wisata sungai merupakan sektor ekonomi penting di Kota Can Tho, yang membawa nilai ekonomi besar, mempromosikan pembangunan kota. Namun, jumlah limbah yang sangat besar di Sungai Mekong dalam beberapa tahun terakhir telah menyebabkan konsekuensi serius terhadap lingkungan dan kualitas hidup penduduk...
Agar Kota Ha Noi Menjadi Inkubator Ruang Kreatif

Agar Kota Ha Noi Menjadi Inkubator Ruang Kreatif

(VOVWORLD) - Kota Hanoi saat ini memiliki ratusan ruang kreatif dan puluhan ruang seni budaya. Agar ruang-ruang kreatif ini dapat mempromosikan posisi dan perannya dalam kehidupan sosial, masyarakat, sekaligus menjadi “inkubator”...
Warna Warni di Pameran Lukisan Cat Air Vietnam Selatan

Warna Warni di Pameran Lukisan Cat Air Vietnam Selatan

(VOVWORLD) - Pameran lukisan cat air Vietnam Selatan diselenggarakan oleh Asosiasi Seni Rupa Vietnam dengan koordinasi dari Pusat Kegiatan Budaya dan Ilmu Pengetahuan Van Mieu - Quoc Tu Giam dari tanggal 6 Mei hingga 24 Mei di Van Mieu ...