Acara pembukaan gelombang pemutaran film untuk memperingati ultah ke-70 Revolusi Agustus (19 Agustus) dan Hari Nasional Vietnam (2 September)

(VOVworld) – Gelombang pemutaran film untuk memperingati ultah ke-70 Revolusi Agustus (19 Agustus 1945 – 19 Agustus 2015) dan Hari Nasional (2 September 1945 – 2 September 2015) resmi dibuka pada Rabu (19 Agustus) di kota Hnoi. Menurut itu, banyak film tentang Presiden Ho Chi Minh dan revolusi bangsa Vietnam akan diputar untuk melayani para penonton di seluruh negeri sehubungan dengan ini.

Acara pembukaan gelombang pemutaran film untuk memperingati ultah ke-70 Revolusi Agustus (19 Agustus) dan Hari Nasional Vietnam (2 September) - ảnh 1
 "Jangan dibakar" adalah salah satu film yang
diputar pada gelombang pemutaran film kali ini
Foto: vietnamplus.vn

Ketika berbicara di depan acara pembukaan tersebut, Deputi Menteri Kebudayaan, Olahraga dan Pariwisata Vietnam, Huynh Vinh Ai memberitahukan: “Pada gelombang pemutaran film ini, banyak karya perfilman tentang sejarah, revolusi dan Presiden Ho Chi Minh menggambarkan teladan-teladan tokoh sejarah yang tipikal dalam pembebasan bangsa dan penyatuan Tanah Air. Semua karya perfilman ini membantu kita melihat kembali waktu lahirnya Republik Demokrasi Vietnam dan perjalanan selama 70 tahun perjuangan pembelaan dan pembangunan Tanah Air”.
Berita Terkait

Komentar

Yang lain