Aktivitas militeriasi Tiongkok di Laut Timur merupakan tema penting di AUSMIN 2018

(VOVWORLD) - Aktivitas militerisasi Tiongkok di Laut Timur akan merupakan satu tema yang penting di konsultasi diplomatik – pertahanan antara AS dan Australia (AUSMIN 2018) yang direncanakan akan diadakan dari 23-24/7 di Institut Hoover dari Universitas Stanford di bagian California, Amerika Serikat (AS). 

Menteri Pertahanan Australia, Marise Payne telah menyatakan dukungan  tehradap peranan Canberra dalam menjamin aktivitas bebas di jalur maritim di Laut Timur. Dia menegaskan bahwa komitmen Australia dalam dijaga sebagai “satu mitra yang sangat kuat” di kawasan, konsisten menjalankan pendirian tentang kebebasan maritim dan pengawasan.

Menurut rencana, Menteri Pertahanan (Menhan) Australia, Marise Payne dan Menteri Luar Negeri (Menlu) Australia, Julie Bishop akan bersama dengan Menlu AS, Mike Pompeo dan Menhan AS, James Mattis ikut serta pada AUSMIN 2018.

Komentar

Yang lain