Al-Shabaab mengakui telah melakukan serangan udara di Somalia

(VOVworld) - Kelompok pembangkang Al Shabaab yang berhubungan dengan organisasi Al Qaeda, hari Sabtu (13/2), mengakui sudah melakukan serangan bom dengan pesawat Airbus A321dari maskapai penerbangan Daallo di Somalia pada awal pekan lalu. 


Al-Shabaab mengakui  telah melakukan serangan  udara  di Somalia - ảnh 1
Tempat kejadian serangan bom
(Foto: vietnamplus.vn )

Dalam pernyataan-nya,  Al Shabaab memberitahukan telah melakukan 3 serangan  bom  terhadap para pejabat intelijen Barat dan kekuatan Turki dari NATO yang berada di satu misi penerbangan maskapai Daallo di Djibouti pada tanggal 2 Februari. Ini untuk pertama kalinya Al Shabaab mengakui sudah ikut serta pada serangan terhadap instansi penerbangan seperti itu. Hal ini menunjukkan bahwa  kelompok ekstrim ini bisa melampaui pagar keamanan yang ketat di bandara Mogadishu.


Komentar

Yang lain