Belanda memutuskan berpartisipasi menjalankan serangan udara di Suriah

Belanda memutuskan berpartisipasi menjalankan serangan udara di Suriah - ảnh 1
(VOVworld) – Pemerintah Belanda, Jumat (29/1) memutuskan memperluas peranannya dalam persekutuan pimpinan Amerika Serikat (AS) untuk melawan Organisasi yang menamakan diri sebagai “Negara Islam” (IS) di Suriah, menurut itu Belanda akan menggelarkan semua pesawat tempur F-16 untuk ikut pada serangan udara terhadap target IS di Suriah. Kalau keputusan tersebut diesahkan Parlemen Belanda, 6 pesawat tempur F-16 yang telah berada di Timur Tengah akan memperluas aktivitasnya terhadap posisi IS di Suriah Timur. Belanda juga meninjau untuk menambah senjata militer ke Irak untuk membantu pasukan melawan IS di sini. Setelah IS melaksanakan serangkaian serangan berdarah-darah di Paris pada November 2015 sehingga menewaskan 130 orang, Perancis dan Inggirs telah memperkuat serangan udara untuk melawan pasukan ini di  Timur Tengah.

Komentar

Yang lain