Bursa efek Vietnam berada dalam Lima Besar yang mencapai pertumbuhan paling besar di dunia

(VOVworld) - Indeks Vietnam telah mencapai tarap puncak dalam waktu 8 tahun ini (dari Maret  2008), disamping itu, likuiditas pasar juga naik secara drastis, tarap kapilalesasi pasar mencapai tarap yang paling tinggi  dalam waktu 6 tahun ini. Pasar efek Vietnam dinilai sebagai salah satu diantara lima pasar efek yang mencapai laju pertumbuhan paling tinggi dan mencapai tarap menghasilkan keuntungan yang paling besar di Asia Tenggara pada triwulan kedua tahun ini. 

Bursa efek Vietnam  berada dalam Lima Besar  yang mencapai pertumbuhan paling besar di dunia - ảnh 1
Ilustrasi.
(Foto: ndh.vn).



Demikian informasi yang diumumkan  dalam Jumpa pers tematik pada 8/2016 dari Komite Bursa Efek Negara Rabu (24/8) di  kota Hanoi. Juga menurut laporan Komite tersebut,  dalam waktu 6 bulan awal tahun ini, arus modal investasi asing  yang masuk bursa efek Vietnam naik 3,5 kali lipat terbanding dengan masa yang sama tahun lalu, mencapai 720 juta dolar Amerika Serikat. Nilai daftar para investor asing  sampai Juni lalu mencapai 16 miliar dolar Amerika Serikat, tarap yang paling tinggi sejak dulu sampai sekarang ini. Ini merupakan hasil positif dari penyebaran terus-menerus pesan pemerintah tentang bantuan untuk badan-badan usaha, memperbaiki lingkungan bisnis, membina administrasi yang membangun dan melayani . 

Komentar

Yang lain