Festival “Ooc om boc” daerah dataran rendah sungai Me Kong tahun 2019: Mengembangkan nilai-nilai kebudayaan tradisional dari warga etnis minoritas Khmer

(VOVWORLD) - Festival “Ooc om boc”- lomba jukung Ngo  ke-4 daerah dataran rendah sungai Me Kong tahun 2019 akan berlangsung dari 5-11/11/2019 dengan banyak kegiatan kebudayaan, kesenian dan olahraga yang khas dan bergelora. 

Menurut Ngo Hung, Wakil Ketua Komite Rakyat Provinsi Soc Trang, Wakil Kepala Panitia Penyelenggara Festuval tersebut, festival ini diadakan setiap tahun untuk mengkonservasikan dan mengembangkan nilai-nilai kebudayaan tradisional dari warga etnis minoritas Khmer Provinsi Soc Trang pada khususnya dan warga etnis minoritas Khmer di daerah dataran rendah sungai Mekong pada umumnya. Melalui itu, Provinsi Soc Trang juga ingin menyosialisasikan dan memperkenalkan citra bumi dan manusia Soc Trang kepada para wisatawan di dalam dan luar negeri.

Aksentuasi festival adalah lomba jukung Ngo dengan dua isi pertandingan yang akan berlangsung dari 10-11/11.

Komentar

Yang lain