Festival temu pergaulan kebudayaan Vietnam-Jepang tahun 2017
(VOVWORLD) - Festival temu pergaulan kebudayaan Vietnam-Jepang tahun 2017 akan berlangsung dari 28/7-30/7 di Kota Da Nang (Vietnam Tengah).
Ilustrasi (Sumber: internet) |
Pada tahun ini, dengan tema “Vietnam-Jepang: perasaan yang membubung ke atas”, Festival ini menjanjikan akan memberikan kepada para pengunjung satu program yang bergelora dan menarik. Dalam kerangka festival tersebut akan berlangsung beberapa peristiwa seperti: Program-program temu pergaulan kebudayaan dan keseninan Vietnam dan Jepang, Lokakarya promosi investasi Jepang ke Kota Da Nang, Kontes berorasi dengan bahasa Jepang, pertunjukan kaligrafi, pegelaran dan perkenalan busana Jepang dan lain-lain. Festival ini merupakan akvititas yang praksis dan berarti, turut menciptakan arena main kebudayaan yang khas kepada rakyat dua negeri untuk melakukan temu pergaulan dan mencaritahu keindahan-keindahan kebudayaan di masing-masing negara.