Forum dunia mendorong pengembangan “ekonomi peredaran”

(VOVWORLD) - Presiden bersama Plan Registrasi Internasional (IRP) dari Program Lingkungan Hidup Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNEP), Janez Potonik, pada Senin (5 Juni), telah memberitahukan: Satu pertiga volume pangan di dunia  diboroskan.
Forum dunia mendorong pengembangan “ekonomi peredaran” - ảnh 1( Ilustrasi : baomoi.com)

Pada saat 800 juta orang sedang harus menghadapi kelaparan, maka lebih dari 2 miliar orang di dunia sedang menghadapi  situasi kegemukan (obesitas), dia berseru kepada semua Pemerintah supaya memperhebat kebijakan publik dan tekat politik untuk memecahkan masalah ini. Pernyataan tersebut dikeluarkan di depan acara pembukaan Forum Dunia tentang eknonomi peredaran-tahun 2017 (WCEF 2017) kali pertama di Helsinki (Finlandia). Forum ini menyerap kehadiran sebanyak 1700 pakar asal 90 negara di seluruh dunia. Forum tersebut bertujuan mendorong pengembangan ekonomi peredaran, pola ekonomi baru untuk mendorong pendaur-ulangan produk  yang berkelebihan.

Komentar

Yang lain