Gelar Program : “Meningkatkan Kemampuan Medis di Basis” Tahap 2022-2023

(VOVWORLD) - Untuk menggelar dengan praksis Resolusi tentang penguatan perlindungan, perawatan dan peningkatan kesehatan masyarakat dalam situasi baru, Upacara penandatanganan kerja sama menggelar program “Meningkatkan kemampuan medis di basis” diadakan pada Kamis sore (06 Oktober), di Kota Ha Noi.
Gelar Program : “Meningkatkan Kemampuan Medis di Basis” Tahap 2022-2023 - ảnh 1Upacara penandatanganan kerja sama tersebut (Foto: nhandan.vn)

Program tersebut digelar selama 03 tahun dan percobaan tahap pertama dilakukan dari tahun 2022-2023 dengan tujuan-tujuan yakni: menyerap partisipasi lebih dari 20.000 nakes di seluruh negeri; Meningkatkan pengetahuan dan keterampilan kejuruan para nakes di basis dengan mengupdate diagnosis, mengobati dan mengelola penyakit-penyakit poluler di basis melalui kursus-kursus Pendidikan kontak online, memberikan sertifikat, dan menerapkan platform “Y360 – Komunitas kedokteran ilmiah dan baca” dalam menyelenggarakan dan membuat kursus dan sebagainya.

Profesor Muda, Doktor Nguyen Thi Xuyen, Ketua Asosiasi Kedokteran Vietnam mekekankan:

“Melalui proyek tersebut, kami ingin memobilisasi semua sumber daya masyarakat untuk bersinergi memperhebat peningkatan pengetahuan dan keterampilan kejuruan bagi para nakes basis di seluruh Vietnam agar turut meningkatkan pembelaan dan perawatan kesehatan bagi masyarakat, mengembangkan secara maksimal peran sistem medis  basis di Vietnam”. 

Komentar

Yang lain