IAEA memberikan penilaian integratif terhadap infrastruktur nuklir nasional

(VOVworld) - Pada Rabu pagi, (5 Desember), di kota Hanoi, telah dibuka lokakarya untuk menilai  infrastruktur  nuklir nasional  sehubungan dengan  kunjungan  kerjanya  di Vietnam yang dilakukan   Badan Energi Atom  Internasional (IAEA)  tentang penilaian integratif  terhadap  infrastruktur  nuklir  dari 4 -14 Desember ini.

IAEA  memberikan penilaian integratif  terhadap  infrastruktur  nuklir nasional  - ảnh 1
Lokakarya tentang penilaian integratif  terhadap  infrastruktur  nuklir 
(Foto:cpv.org.vn)

Pada lokakarya ini,  para peserta  telah menganalisis dan membahas  setiap isi  dari 19  masalah pengembangan infrastruktur  nuklir menurut kriterium  IAEA. Dari hasil temu kerja, rombongan kerja  IAEA  akan mengajukan kesimpulan  dan memberikan rekomendasi kepada Pemerintah dan semua badan  yang bersangkutan Vietnam tentang masalah –masalah infrastruktur listrik tenaga nuklir yang perlu dikembangkan berikutnya untuk  mencapai  tuntutan-tuntutan  tonggak no.2 – bersedia membuat dokumen untuk mengundang tender  tentang pembangkit  listrik tenaga  nuklir yang pertama./.

Komentar

Yang lain