Inggris dan Iran mengangkat Dubes setelah lima tahun hubungan tegang
(VOVworld) – Iran dan Inggris, Senin (5/9), untuk pertama kalinya mengangkat para Duta Besar (Dubes) baru di masing-masing negara sejak terjadi kasus kebanyakan demonstran Iran membakar dan merusakkan Kedutaan Besar Inggris di Ibukota Teheran pada tahun 2011, sehingga membuat hubungan dua negara menjadi tegang. Kantor Berita Negara ISNA dari Iran memberitakan bahwa Hamid Baeidinejad diangkat menjadi Dubes Iran di London. Sementara itu, Inggris telah mengangkut Nicholas Hopton-Usaha Kuasa Sementara negara ini di Teheran, menjadi Dubes Inggris pertama di Iran selama lima tahun ini.
Kedutaan Besar Inggris di Iran
(Foto: AFP / Vietnam+)
Menteri Luar Negeri Inggris, Boris Johnson menekankan bahwa peningkatan hubungan diplomatik menciptakan kesempatan bagi kedua fihak untuk memperluat perbahasan-perbahasan tentang serentetan masalah yang menjadi perhatian khusus Iran. Menlu Inggris, Boris Johnson berharap bahwa pengangkatan para Dubes ini akan menandai permulaan kerjasama yang lebih efektif antara Inggris dan Iran.