Irak untuk pertama kalinya membuka pintu Kawasan Hijau untuk warga setelah 16 tahun

(VOVWORLD) - Irak untuk pertama kalinya membuka pintu Kawasan Hijau di Ibu Kota Baghdad kepada warga untuk mendekati-nya setelah 16 tahun, gerak-gerik ini menunjukkan kepercayaan diri tentang situasi keamanan negara ini setelah bertahun-tahun mengalami perang.
Irak untuk pertama kalinya membuka pintu Kawasan Hijau untuk warga setelah 16 tahun - ảnh 1 Ilustrasi (Foto: AFP/ VNA)

Menurut Brigader Jenderal Jassim Yahya Abd Ali, Kawasan Hijau merupakan tempat di mana ada Kedutaan Besar Amerika Serikat  dan kantor-Kantor Pemerintah Irak ditempat, telah dibuka pintu 24 jam setiap hari tanpa pengecualian dan persyaratan.

Kawasan Hijau di Tepian Barat sungai Tigris dan luasnya sekitar 10 Km2, adalah salah satu diantara kawasan-kawasan yang punya keamanan yang paling serius di dunia dan “kawasan terlarang” terhadap hampir semua warga sipil Irak sejak pasca perang Irak pada tahun 2003. Di kawasan ini ada Gedung Parlemen, Kantor Perdana Menteri Irak, Kantor Kepresidenan Irak dan banyak badan otak yang lain, serta rumah para pejabat senior dan berbagai kedutaan besar asing di Irak. Hanya orang-orang Irak yang mempunyai katur keamanan khusus yang bisa masuk ke kawasan ini.

Komentar

Yang lain