Jepang memberikan bantuan hibah untuk membangun Sekolah Dasar Trieu Thanh

(VOVworld) - Pada Selasa (5 Maret), di provinsi Quang Tri (Vietnam Tengah), Kedutaan Besar Jepang di Vietnam mengadakan upacara peresmian  Sekolah Dasar (SD) Trieu Thanh  - pemberian  bantuan hibah  dari Pemerintah Jepang senilai VND 2,4 miliar.

Jepang memberikan bantuan hibah untuk membangun Sekolah Dasar  Trieu Thanh - ảnh 1
Ilustrasi
(Foto:hanoimoi.com.vn)

          Ketika berpidat di depan upacara tersebut,  Minister Kedutaan Besar  Jepang, Hideo Suzuki menegaskan: Rakyat Jepang menyatakan rasa maklum dan turut berbagi rasa dengan rakyat Vietnam tentang kehilangan-kehilangan dalam peperangan dulu, khususnya rakyat provinsi Quang Tri. Pemerintah Jepang selalu memperhatikan dan menganggap pendidikan sebagai bidang kerjasama prioritas antara dua negara. Dia juga percaya bahwa  proyek ini  akan turut menciptakan  lingkungan  pendidikan  yang lebih baik bagi guru dan pelajar SD Trieu Thanh, bersamaan itu turut memperkuat saling pengertian antara rakyat dua negeri Jepang-Vietnam./.


Komentar

Yang lain