Kebulatan pendapat para Menteri Ekonomi – Dewan Investasi ASEAN dalam semua Protokol
(VOVWORLD) - Pada Konferensi ke-23 Menteri Ekonomi-Dewan Investasi ASEAN yang dibuka pada Selasa (25 Agustus) pagi, di Kota Ha Noi, para Menteri peserta menyambut baik Protokol kedua dan Protokok ketiga untuk merevisi Perjanjian Investasi Komprehensif ASEAN (ACIA), yang menjadi efektif pada 18/6/2020, setelah Badan Sekretariat ASEAN menerima naskah-naskah pengesahan terakhir.
Panorama konferensi ini di ujung Ha Noi (Foto: cand.com.vn) |
Menurut itu, Protokol kedua tentang revisi ACIA telah merevisi konsep tentang investor sebagai “idividu” dalam ACIA. Dalam Protokol ketiga tentang revisi ACIA telah menghapuskan alinea 8 dalam petunjuk menggunakan daftar cadangan dari ACIA, menciptakan syarat untuk memberikan perilaku yang setara untuk semua investor asal negara-negara anggota ASEAN. Para Menteri juga menyambut penyelesaian penandatanganan Protokol keempat yang merevisi ACIA pada 15/7/2020. Protokol ini menentukan menambah kewajiban TRIMs-Plus yang melarang diajukannya permintaan kegiatan terhadap pos-pos investasi pada ACIA.