Kemajuan putaran ke - 7 perundingan kembali NAFTA

(VOVWORLD) - Putaran ke-7 perundingan kembali  Perjanjian Perdagangan Bebas Amerika Utara (NAFTA), Minggu (4/3), meliputi Meksiko, Amerika Serikat dan Kanada telah berakhir setelah berlangsung selama 8 hari perbahasan di Meksiko City (Meksiko) dengan kemajuan-kemajuan yang positif.
 Kemajuan putaran ke - 7 perundingan kembali NAFTA - ảnh 1Ilustrasi. (Foto:internet) 

Kepala rombongan perundingan Meksiko, Kennetgh Smith Ramosa menilai bahwa smeua fihak yang bersangkutan telah mencapai banyak kemajuan yang penting tentang teknik. Tetapi, target menyelesaikan perundingan dengan menambahkan dari 6-8 bab  perjanjian ini telah tidak mencapainya.

Pada putaran - 7 perundingan kembali, semua fihak hanya menyelesaikan satu-satunya satu bab tentang ketentuan mengenai praktek dan mencapai lebih dari 80% tentang semua bab mengenai langkah-langkah kebersihan dan karantina hewan, telekomunikasi, pagar rintangan teknik terhadap perdagangan dan lampiran instansi.

NAFTA menjadi efektif pada 1994, sekarang ini menduduki 40% total GDP global. Pertukaran perdagangan intrakawasan mencapai lebih dari 1,2 triliun USD dalam tahun 2017, di antara-nya Amerika Serikat sedang menjadi pasar ekspor yang paling besar dari baik Meksiko maupun Kanada.

Komentar

Yang lain