Kerjasama antara Vietnam dan Amerika Serikat memberikan hasil-hasil yang praksis

Kerjasama  antara Vietnam dan Amerika Serikat  memberikan hasil-hasil yang praksis - ảnh 1
(VOVworld) - Pada Selasa pagi (1 Juni), Gabungan Asosiasi Persahabatan Vietnam dan Asosiasi  Persahabatan Vietnam-Amerika Serikat kota Ho Chi Minh mengadakan pertemuan sehubungan dengan peringatan ultah ke-238 Hari Kemerdekaan Amerika Serikat (4 Juli 1776-4 Juli 2014).

Para hadirin  pertemuan ini  bersama-sama mengulangi lagi hasil-hasil yang mencuat sejak Vietnam dan Amerika Serikat menomalisasikan hubungan diplomatik pada tahun 1995 sampai sekarang. Aktivitas-aktivitas  kerjasama antara Pemerintah dan rakyat dua negeri dalam waktu lalu  telah memberikan hasil-hasil yang praksis dan signifikan di bidang-bidang: ekonomi, perdagangan, investasi. Dari tahun 2013, dua negara telah mengkonfirmasikan hubungan kemitraan komprehensif untuk mengembangkan lebih kuat bidang-bidang kerjasama, melakukan koordinasi tentang masalah-masalah regional dan multilateral. Amerika Serikat  sekarang merupakan pasar eksportir barang dagangan terbesar bagi Vietnam. Pada tahun lalu, nilai perdagangan bilateral mencapai kira-kira 30 miliar dolar Amerika Serikat, khususnya  selama 4 bulan awal tahun ini, mencapai lebih dari 10 miliar dólar Amerika Serikat. /.

 

Komentar

Yang lain