Sektor kota kuno Hoi An
(Foto: VNA)
(VOVworld) – Kota Hoi An, provinsi Quang Nam (Vietnam Tengah) mengadakan banyak aktivitas menyambut tahun baru 2016 untuk menyerap kedatangan pariwisata domestik dan manca negara ke kota kuno Hoi An, pusaka budaya dunia. Aksentuasi dalam Pesta Tahun Baru 2016 kali ini dengan tema “Pesta menyambut Tahun baru, Hoi An – 2016” akan diadakan pada 31/12/2015. Selain itu, dalam program ini juga diadakan banyak acara seperti: acara pertunjukan kesenian menjamu minuman, Break Dance, Flashmob, dll. Pada pukul 9.00, 1/1/2016 di zona kota kuno juga akan diadakan program menyambut rombongan wisatawan pertama tahun 2016 yang mengunjungi zona kota kuno Hoi An beserta berbagai aktivitas khas lainnya.