KTT Uni Eropa- CELAC berfokus pada ekonomi dan perdagangan

(VOVworld) - Dengan tema: “Membentuk masa depan bersama untuk menuju ke kehidupan sejahtera, bersatu dan berkesinambungan untuk rakyat”, Konferensi Tingkat Tinggi ke-8 Uni Eropa (EU), Komunitas Negara-Negara Kawasan Karibea dan Amerika Latin (CELAC) yang berlangsung dari 10-11 Juni ini di Brussel (Ibukota Belgia) menghimpun pemimpin dari 61 negara dari  Eropa dan Amerika Latin dan kawasan Karibea.

KTT Uni Eropa- CELAC berfokus pada ekonomi dan perdagangan - ảnh 1
Ilustrasi.
(Foto:ec.europa.eu).

KTT tahun ini berfokus berbahas tentang masalah-masalah utama di bidang ekonomi dan perdagangan, diantaranya ada bantuan yang diberikan Internasional kepada Yunani dan membantu Atena untuk lepas dari bahaya gagal bayar. KTT tahun ini juga berbahas tentang  program-program bantuan regional dan bilateral  kepada negara-negara, Amerika Latin, Karibea, memulai  kerjasama internasional baru untuk menuju ke usaha mempererat hubungan-hubungan komersial. Satu tema yang lain yalah situasi pempanasan di bola bumni yang sedang langsung bersangkutan dengan banyak-nya negara pantai yang menghadapi bahaya kenaikan air laut. Proses perdamaian di Kolombia, usaha rekonstruksi  Haiiti dan proses reformasi  di Kuba  juga berada di dalam agenda KTT tahun ini./.


Komentar

Yang lain