Lokakarya mengenai RUU tentang Pembangunan (amandemen)

(VOVworld) – Menurut pendapat para peserta konferensi mengenai Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang Pembangunan (amandemen) yang diadakan pada Senin sore (31 Maret) di kota Ho Chi Minh, dalam RUU tentang Pembangunan (amandemen) ada banyak hal baru misalnya: cara mengelola dan isi mengelola proyek untuk mengelola secara ketat semua proyek yang menggunakan modal negara, menciptakan kemudahan bagi semua perseorangan dari bermacam-macam unsur ekonomi untuk berpartisipasi pada investasi pembangunan; ketentuan-ketentuan tentang perancangan pembangunan untuk menangani situasi pembangunan yang muncul dengan sendiri, menjamin keterbukaan dan transparansi bagi perancangan pembangunan yang diesahkan; menetapkan secara jelas tanggung jawab pengelolaan negara terhadap aktivitas investasi pembangunan, pembagian tugas dan tingkatan yang kongkrit antara semua kementerian, instansi dan daerah, dll.

Lokakarya mengenai RUU tentang Pembangunan (amandemen) - ảnh 1
Lokakarya tersebut
(Foto: vietstock.vn)

Para peserta mengusulkan: RUU harus menetapkan peraturan yang cukup kuat supaya investor dan satuan pembangunan menaati secara akurat patokan pembangunan; sebaiknya menambah kebijakan-kebijakan perangsangan bagi para investor untuk melakukan proyek perumahan sosial./.
Berita Terkait

Komentar

Yang lain