Memperhebat pencarian serdadu AS yang hilang dalam perang di Vietnam

(VOVworld) – Pada Kamis (5 Februari), di kota Hanoi, Letnan Jenderal Jenderal Nguyen Chi Vinh, Deputi Menteri Pertahanan (Deputi Menhan) Vietnam telah menerima ibu Ann Mills Friffiths, Ketua Federasi para keluarga pencari serdadu Amerika Serika (AS) yang hilang dalam perang di Vietnam (POW/MIA).


Memperhebat pencarian serdadu AS yang hilang dalam perang di Vietnam - ảnh 1
Letnan Jenderal Nguyen Chi Vinh menerima ibu Ann Griffiths
(Foto: vov.vn)

Pada kesempatan ini, Letnan Jenderal Nguyen Chi Vinh menekankan bahwa selama ini, Vietnam dan AS aktif berkoordinasi, berusaha dalam kerjasama, menggelarkan pencarian serdadu AS yang hilang dalam perang di Vietnam. Tim-tim pencarian dari dua pihak telah menyelesaikan banyak aktivitas gabungan dengan partisipasi puluhan pakar AS dan Vietnam. Ratusan tulang belulang serdadu AS telah dikembalikan kepada pihak AS.

Ibu Ann Griffiths menilai tinggi hasil-hasil yang dicapai oleh dua pihak dalam  pekerjaan koordinasi dan penggelaran pencarian serdadu AS yang hilang dalam perang di Vietnam, menyatakan terimakasih yang tulus tentang kerjasama Vietnam yang efektif selama tahun-tahun yang bersangkutan kerjasama kemanusiaa, menggelarkan pencarian serdadu AS yang hilang, bersamaan itu ingin terus melakukan kerjasama yang erat dengan Vietnam agar pekerjaan pencarian tulang belulang serdadu AS terus mencapai banyak hasil baik, turut mendorong hubungan diplomatik antara dua negara./.

Komentar

Yang lain