(VOVworld) – Ini adalah tugas titik berat bagi Asosiasi Persahabatan Vietnam-Italia pada masa bakti baru 2013-2018.
Aktivitas di Perusahaan Tanggung-jawab Terbatas Piagio Vietnam
(Foto: baomoi.com)
Menurut itu, Asosiasi ini akan berfokus memperkuat semua aktivitas diplomasi rakyat untuk memperkuat hubungan kerjasama ekonomi, investasi, pertukaran ilmu pengetahuan, teknik, pendidikan, pelatihan, transfer teknologi, perdagangan dan pariwisata antara Vietnam dan Italia. Asosiasi ini berinisiatif menjadi jembatan penghubung antara komunitas badan usaha dua negara, memperkenalkan dan membantu badan-badan usaha Vietnam mendekati dan bekerjasama dengan badan-badan usaha Italia. Disamping itu, Asosiasi ini terus memperkokoh dan memperkuat aktivitas Pusat Dante untuk menyosialisasikan bahasa dan kebudayaan Italia, menjadi jembatan penghubung bagi mahasiswa dan mahasiswa Veitnam untuk kuliah di sekolah-sekolah tinggi dan basis penelitian ilmu pengetahuan Italia dan sebaliknya./.