(VOVWORLD) - Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), pada Minggu (21 Januari), telah berseru supaya mengumpulkan dana sekitar 3 miliar USD untuk memberi bantuan kemanusiaan kepada Yaman guna menghadapi krisis yang semakin serius, pada latar belakang bentrokan yang berkepanjangan, sehingga mengakibatkan kelaparan dan wabah kolera menewaskan ribuan orang dan memundurkan kehidupan jutaan orang terperangkap pada situasi yang tidak stabil.
Anak-anak Yaman yang kekurangan gizi berobat di rumah sakit di Sanaa. . (Foto: AFP/Kantor Berita Vietnam) |
Pada tahun 2017, para donor internasional telah mengumpulkan dana sebanyak 1,65 miliar USD, tapi tetap belum mencapai target sebanyak 2,34 miliar USD yang diserukan oleh PBB dan para mitra kemanusiaan untuk membantu rakyat Yaman.