PBB memperingatkan bahaya musibah kemanusiaan di Jalur Gaza karena kekurangan anggaran belanja

(VOVWORLD) - Badan urusan Masalah-mMsalah Kemanusiaan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), pada Selasa (31 Juli), memberitahukan:  Organisasi ini  kehabisan  anggaran belanja untuk memasok satu program bahan bakar darurat  bagi 2 juta orang Palestina di Jalur Gaza, di antaranya terdiri dari 2000 pasien di beberapa rumah sakit yang memerlukan listrik untuk mengoperasikan peralatan medis.
PBB memperingatkan bahaya musibah kemanusiaan di Jalur Gaza  karena kekurangan  anggaran belanja - ảnh 1Padamnya listrik  terus-menerus  di Jalur Gaza  menimbulkan banyak kesulitan terhadap warga Palestina di kawasan ini. (Foto: Reuters)

Pada jumpa pers di Markas Besar PBB, juru bicara Badan Koordinator Masalah-Masala Kemanusiaan, Ibu Eri Kaneko memberitahukan: Program bahan bakar darurat di Jalur Gaza tersebut sedang memerlukan dana darurat sebanyak 4,5 juta USD untuk mempertahankan aktivitas-aktivitas. Anggaran belanja yang diberikan oleh PBB kepada program ini sudah habis, sehingga akan bisa memasok 2/3 di antara 950 000 liter bahan bakar untuk mempertahankan  aktivitas di 231 tempat medis, kebersihan dan pengadaan air minum di kawasan  ini pada bulan Agustus ini.

Ketegangan telah  mengalami eskalasi di sepanjang garis perbatasan antara Israel dan Jalur Gaza setelah beberapa pekan orang Palestina melakukan demonstrasi untuk memprotes Israel di kawasan ini dari tanggal 30 Maret lalu. Menurut  sumber berita kesehatan, sedikitnya ada 127 orang Palestina yang tewas dan 14 000 orang lain cedera sejak demonstrasi meledak di Jalur Gaza pada akhir bulan Maret lalu.

Komentar

Yang lain