Presiden Vietnam, Tran Dai Quang memberikan pangkat kepada para perwira Tentara Rakyat Vietnam
(VOVWORLD) - Presiden Vietnam, Tran Dai Quang, Jumat sore (1/9) di Istana Kepresidenan telah menyampaikan Kaputusan menaikkan pangkat tingkat Letnan Jenderal dan Brigadir Jenderal kepada para perwira Tentara Rakyat Vietnam.
Presiden Vietnam, Tran Dai Quang(kedua dari kiri) dan para perwira Tentara Rakyat Vietnam. (Foto: vov.vn) |
Pada upacara tersesebut, atas nama Partai dan Negara, Presiden Vietnam, Tran Dai Quang telah menyampaikan pangkat Letnan Jenderal kepada Phan Van Giang, Anggota Departemen Politik Militer Komite Sentral, Kepala Staf Umum - Deputi Menteri Pertahanan Vietnam; menyampaikan pangkat tingkat Letnan Jenderal kepada Nguyen Trong Nghia, Anggota Departemen Politik Militer Komite Sentral, Wakil Kepala Direktorat Pilitik Militer Tentara Rakyat Vietnam dan menyampaikan pangkat tingkat Mayor Jendral kepad Tran Viet Khoa, Anggota Departemen Politik Militer Komite Sentral, Direktur Akademi Pertahanan.
Ketika berbicara di depan upacara ini, Presiden Tran Dai Quang menunjukkan bahwa ini merupakan cacatan dan evaluasi yang diberikan Partai dan Negara terhadap para perwira Tentara Rakyat Vietnam yang telah mempersembahkan dan memberikan sumbangan pada proses pembangunam, perjuangan dan mendewasa-nya Tentara Rakyat Vietnam.