Program “Jiwa Bangsa-Ombak Laut Timur ”, balas budi terhadap dan rakyat di laut dan pulau

(VOVworld) - Program kesenian dengan tema: “Jiwa Bangsa-Ombak Laut Timur ”, telah diadakan pada Jumat malam (29 Agustus) di kota Hanoi. Ini merupakan program kesenian khusus dimana untuk pertama kalinya para pendekar silat  dan pesilat  berkoordinasi dengan para seniman-seniwati, penyanyi, pemain musik yang terkemuka di seluruh negeri melakukan acara pertunjukan.

Program “Jiwa Bangsa-Ombak Laut Timur ”, balas budi terhadap dan rakyat  di laut dan pulau - ảnh 1
Salah satu diantara banyak acara dalam propgram tersebut.
(Foto:vnplus)

Program ini bertujuan menyampaikan suara dan perasaan para seniman-seniwati, pendekar silat dan pesilat kepada para prajurit yang siang-malam membela laut dan pulau suci dari Tanah Air.  Ini juga merupakan kesempatan bagi mereka untuk memanifestasikan tanggung jawab dari warga negara, memberikan sumbangan material, membeli alat-alat pokok guna memenuhi kebutuhan dalam aktivitas pasukan polisi laut, pasukan patroli perikanan  dan para nelayan yang sedang menjalankan tugas di laut./.


Komentar

Yang lain