Program temu pergaulan kebudayaan Vietnam-Jepang

(VOVworld) - Program pertama tentang temu pergaulan kebudayaan Vietnam-Jepang-tahun 2016 telah diadakan di Universitas Tra Vinh. Program ini terdiri dari aktivitas-aktivitas melakukan pertunjukan instrumen musik, busana tradisional, budaya minum teh, seni merangkai bunga, seni melipat kertas Jepang, merekonstruksi upacara pernikahan etnis Khmer Daerah Nam Bo, pasar pedesaan Vietnam, seni tari dan nyanyi dan kuliner khas Vietnam dan Jepang, memperkenalkan produk dan karya artistik  kerajinan tangan, foto budaya dari dua negara.

Program temu pergaulan  kebudayaan Vietnam-Jepang - ảnh 1
Program temu pergaulan  kebudayaan Vietnam-Jepang
(Foto: Phuong Uyen/SGDT)


Ini merupakan program temu pergaulan kebudayaan yang khas, mengkonektivitaskan persahabatan antara dua negara, mengarah ke kerjasama  positif di banyak bidang dan memuliakan identitas  budaya yang baik dari dua bangsa Vietnam-Jepang. Program ini juga menciptakan  syarat bagi badan-badan usaha untuk mencari tahu tentang daerah bumi dan manusia provinsi Tra Vinh, potensi dan keunggulan yang dimiliki provinsi Tra Vinh untuk melakukan penandatanganan  tentang investasi, produksi dan bisnis.

 


Komentar

Yang lain