Putaran ke-6 Perundingan antara Vietnam dan Tiongkok tentang Perjanjian mobilitas kapal dan perahu di zona mobilitas bebas di muara sungai Beilun

(VOVworld) - Dari 6-11 Agustus ini, di Beijing, Tiongkok telah diadakan putaran ke-6 perundingan Perundingan antara Vietnam dan  Tiongkok tentang  Perjanjian mobilitas kapal dan perahu di zona mobilitas bebas di muara sungai Beilun


Putaran ke-6 Perundingan antara Vietnam dan  Tiongkok tentang  Perjanjian  mobilitas kapal dan perahu di zona mobilitas bebas di muara sungai Beilun - ảnh 1
Jembatan Beilun (Ilustrasi)
Foto: thuyenvien.vn)

Perundingan ini berlangsung dalam suasana bersahabat, terus terang dan ingin maju. Dua pihak berbahas secara ekstensif dan intensif tentang isi-isi yang masih ada perbedaan pendapat dalam Perjanjian tersebut, mencapai kesepakatan terhadap seluruh pasal, menandatangani  dan menetapkan Rancangan “Perjanjian Kapal dan Perahu”. Dua pihak juga sepakat akan cepat menyelesaikan pekerjaan pemeriksaan menurut undang-undang masing-masing negara dan cepat mengadakan putaran perundingan berikutnya untuk siap menandatangani Perjanjian ini. Dua pihak juga telah menandatangani naskah mencatat hasil-hasil perundingan  antara dua pihak.

Komentar

Yang lain