Reaksi yang diberikan oleh Belarus dan Rusia akan sanksi-sanksi Uni Eropa terhadap Minsk
(VOVWORLD) - Belarus, pada Jumat (2 Oktober), memberitahukan bahwa negara ini sedang mengumumkan sanksi-sanksi balasan terhadap Uni Eropa setelah para pemimpin blok ini mengesahkan sanksi-sanksi terhadap para pemimpin pemerintahan Belarus.
Dalam pernyataan-nya, Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) Belarus menunjukkan: Yang terkait sanksi-sanksi mobilitas yang disahkan oleh Uni Eropa terhadap beberapa pemimpin Belarus sejak hari ini (3 Oktober), Belarus mengumumkan satu daftar sanksi balasan.
Namun, Kemenlu Belarus tidak membocorkan pejabat Uni Eropa apa yang berada dalam sanksi ini bersamaan itu memperingatkan akibat serius apabila Uni Eropa memperluas sanksi terhadap negara ini.
Semetara itu, Rusia-sekutu Belarus juga mengecam sanksi-sanksi Uni Eropa dan menganggapnya sebagai tanda lemah blok ini tentang politik