Republik Korea membantu Provinsi Quang Tri melaksanakan program-program jaring pengaman sosial
(VOVWORLD) - Dana sebanyak sejuta USD yang diberikan Organisasi Kesehatan demi Perdamaian (Medipeace) dari Republik Korea kepada Provinsi Quang Tri untuk melaksanakan Proyek “Mengurangi jumlah anak-anak disabilitas yang tidak berpeluang mendekati rehabilitasi dan memperbaiki kualitas hidup tahap 2018 – 2020”.
Ilustrasi (Foto: VNA)
|
Proyek tersebut dilaksanakan di kabupaten-kabupaten Gio Linh, Trieu Phong dan Hai Lang, di Provinsi Quang Tri. Tujuan proyek ini ialah memperbaiki kehidupan keluarga anak-anak disabilitas melalui koordinasi dalam menggelarkan aktivitas-aktivitas bantuan rehabilitasi. Pendekatan sumber modal dari “Medipeace” dan penggelaran proyek ini dilaksanakan dari 6/2018.