Republik Korea mengusulkan melakukan perundingan dengan RDR Korea tentang Zona Industri Kaesong

(VOVworld) – Pada Selasa (14 Mei), Presiden Republik Korea Park Geun Hee  menyatakan ingin melakukan perundingan dengan Republik Demokrasi Rakyat (RDR) Korea tentang memindahkan bahan kasar dan semua produk yang siasanya di Zona Industri Kaesong yang sedang ditutup karena ketegangan militer antara dua bagian negeri Korea. Di sidang kabinet, Presiden Park Geun Hee telah meminta kepada Kementerian Pernyatuan Republik Korea supaya megusulkan melakukan perundingan dengan Pyong Yang tentang Zona Industri Kaesong untuk mengurangi kerugiran pada waktu yang paling cepat.

Republik Korea mengusulkan melakukan perundingan dengan RDR Korea tentang Zona Industri Kaesong - ảnh 1
Zona industri Kaesong
(Foto : AFP)

Pada hari yang sama, Pemerintah Republik Korea telah mengesahkan paket bantuan keuangan sebanyak kira-kira USD 270 juta bagi 123 badan usaha negara ini yang ada pabrik harus menghentikan aktivitas di Zona Industri Kaesong. Sebelumnya, RDR Korea telah melarang semua personil Republik Korea masuk ke Kaesong sejak 3 Apil, setelah itu menarik semuanya 53.000 buruh RDR Korea yang sedang bekerja di Kaesong, sehingga aktivitas produksi di Kaesong yang adalah simbol kerjasama antar-Korea dihentikan. Republik Korea juga memutuskan menarik semua personilnya ini setelah Pyong Yang membantah usulan melakukan dialog dari negara ini ke Zona Industri Kaesong pada 26 April./.  

Komentar

Yang lain