Sekjen Nguyen Phu Trong melakukan kunjungan kerja di provinsi Binh Thuan

(VOVworld) - Pada Kamis pagi (3 Juli), dalam kunjungan kerja di provinsi Binh Thuan (Vietnam Tengah),Sekretaris Jenderal Komite Sentral Partai Komunis Vietnam (Sekjen KS PKV) Nguyen Phu Trong  telah mengunjungi kabupaten pulau Phu Qui.


Sekjen Nguyen Phu Trong  melakukan kunjungan kerja di provinsi Binh Thuan - ảnh 1
Sekjen KS PKV Nguyen Phu Trong melakukan
kunjungan kerja di provinsi Binh Thuan
(Foto: vtv1.vn)

Di kecamatan Tam Thanh, pusat ekonomi titik berat kabupaten pulau Phu Qui, Sekjen Nguyen Phu Trong telah melakukan perbahasan langsung dengan para pemimpjn dan warga tentang organisasi dan aktivitas  kaum nelayan, tentang lapangan ikan, jasa layanan,  pengolahan, pemasaran hasil laut, sumber air tawar  dll,.. Sekjen Nguyen Phu Trong juga berbagi kesulitan yang sedang dihadapi oleh para pemimpin dan warga kecamatan Tam Thanh pada khususnya dan kabupaten Phu Qui pada umumnya. Sekjen Nguyen Phu Trong  meminta kepada kecamatan Tam Thanh dan kabupaten Phu Qui supya terus melaksanakan secara baik penangkapan ikan, mengorganisasi secara baik armada kapal ikan, bersamaan itu harus mengembangkan budidaya hasil  perairan, mengaitkan produksi dengan jasa pengolahan, pembelian dan pemasaran  hasil laut.

Sekjen Nguyen Phu Trong  juga meminta kepada komite partai kecamatan Tam Thanh supaya  berfokus melakukan secara baik pekerjaan membangun Partai yang bersih, mantap, sistim pemerintahan yang bagik, prosedur  administrasi  liberal, memberantas korupsi  dan keborosan secara gigih, mengajukan permintaan yang bukan-bukan./.

Komentar

Yang lain