Sekjen PBB Imbau Dunia Bersatu Melawan Pandemi Covid-19
(VOVWORLD) - Sehubungan dengan Hari Internasional untuk Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit (27 Desember) menurut gagasan Vietnam, Sekretaris Jenderal (Sekjen) Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), Antonio Guterres menyampaikan pidato yang isinya menjunjung tinggi semangat mengadapi wabah di seluruh dunia.
Sekjen PBB, Antonio Guterres (Foto: laodong.vn) |
Sekjen PBB menaruh perhatian bahwa wabah Covid-19 tidak merupakan pandemi terakhir yang dihadapai umat manusia pada masa depan. Berbagai penyakit menular masih menjadi bahaya yang serius dan sedang berada terhadap semua negara. Pengalaman melawan krisis kesehatan kali ini menunjukkan bahwa dunia perlu menyiapkan secara lebih baik terhadap krisis-krisis selanjutnya.
Pemimpin PBB mengimbau penjaminan pendekatan vaksin yang setara dengan langkah-langkah invertensi seperti vaksin untuk semua orang, bersamaan itu melaksanakan universal asuransi kesehatan seluruh warga. Segala-galanya, hal yang berarti yakni membangun solidaritas global untuk memberikan kepada semua negara peluang berjuang mencegah penyakit-penyakit menular.