Semua Faksi di Sudan Menyepakati Gencatan Senjata selama 24 Jam
(VOVWORLD) - Dalam pernyataannya pada tgl 09 Juni, Arab Saudi dan Amerika Serikat (AS) mengumumkan bahwa wakil Pasukan Bersenjata Sudan (SAF) dan Pasukan Pendukung Cepat (RSF) semi-militer yang beroposisi di Sudan telah sepakat melaksanakan gencatan senjata di seluruh negeri selama 24 jam, mulai dari pukul 06 pagi tgl 10 Juni (waktu lokal).
Menurut itu, semua pihak sepakat tidak melaksanakan serangan udara atau serangan artileri serta memberikan bantuan bagi pasukan-pasukan selama waktu gencatan senjata berlaku.
Sebelumnya, pada tgl 06 Juni, semua faksi peserta konflik di Sudan mulai mengadakan kembali negosiasi-negosiasi gencatan senjata dengan sponsor Arab Saudi dan AS pada latar bekalang semua konflik tetap terjadi di udara dan di daratan di Khartoum, Ibukota Sudan.