Seratus orang anak perempuan akan menghadiri Forum dengan tema: “Mendorong hak anak perempuan untuk berubah dan berkembang”

(VOVWORLD) - Anak perempuan akan menyatakan fikiran, aspirasi  dan mengadakan temu pergaulan dan dialog dengan para utusan dari dalam negeri dan internasional tentang keselamatan anak perempuan di tempat umum, akibat dari masalah  kawin di bawah umur  di depan forum tentang anak perempuan tahun 2018 dengan tema: “Mendorong hak anak perempuan untuk  berubah dan berkembang”  akan diadakan pada 7 Oktober  ini di Kota Ha Noi. 
Seratus orang anak perempuan akan menghadiri Forum dengan tema: “Mendorong hak anak perempuan untuk  berubah dan berkembang” - ảnh 1Panita memperknalkan  forum  tersebut kapda kalangan pers. (Foto: Vu Tho) 

Forum ini dihadiri oleh 100 orang anak perempuan yang mewakili anak-anak perempuan di seluruh  Viet Nam, di antaranya ada kira-kira 50% orang anak  adalah anak perempuan etnis minoritas.

Di depan forum ini, para anak-anak perempuan  dan para peserta  akan berbahas tentang dua tema yaitu “Keselamatan terhadap anak perempuan di tempat umum” dan “Masalah kawin di bawah umur dan akibat-akibatnya”.  Anak perempuan akan berbahas tentang  situasi masalah ini di kalangan komunitas, tantangan-tantangan yang  sedang dihadapi oleh anak-anak perempuan setiap hari di atas jalan   belajar dan berkembang dari situ mengajukan usulan dan rekomendasi tentang pemberlakuan dan pelaksanaan semua haluan dan kebijakan untuk menjamin  hak dan kepentingan sebaik-baiknya untuk anak perempuan.

Komentar

Yang lain