Sidang Peleno ke 6 Dewan Etnis Majelis Nasional

(VOVWORLD) - Sidang Pleno ke 6 Dewan Etnis Majelis Nasional Vietnam (MNVN) dibuka pada Kamis pagi (3/5). Di depan Sidang Pleno kali ini, para utusan berbahas tentang Laporan  tambahan Komisi Etnis  tentang hasil pelaksanaan tugas sosial-ekonomi tahun 2017; situasi menggelarkan rencana pengembangan sosial-ekonomi dan APBN tahun 2018 kawasan etnis minoritas, daerah pegunungan dan hasil melaksanakan kebijakan tentang etnis triwulan I/2018, merekomendasikan  pekerjaan etnis untuk tahap berikutnya.
 Sidang Peleno ke 6 Dewan Etnis Majelis Nasional - ảnh 1Wakil Harian Ketua MNVN, Ibu Tong Thi Phong (tengah) di depan Sidang Pleno ini. (Fotio: vnplus) 

Ketika menghadiri dan membacakan pidato di depan Sidang Peleno ini, Wakil Harian Ketua MNVN, Ibu Tong Thi Phong menegaskan bahwa kebijakan etnis selalu mendapat perhatian istimewa dari Partai dan Negara. Wakil Harian Ketua MNVN, Ibu Tong Thi Phong menilai tinggi upaya dari Pemerintah, MN dan Komite Sentral Partai Komunis.... Bersamaan itu, meminta kepada semua kementerian, instansi dan daerah  supaya menghargai pengawasan MN, pengawasan Dewan Etnis, khususnya kebijakan tentang anggaran keuangan, investasi untuk daerah etnis minoritas; evaluasi pendahuluan tentang bidang-bidang yang bersangkutan dengan kebijakan investasi, perkembangan daerah etnis minoritas dan daerah oegunungan, menaruh perhatian pada situasi keamanan kawasan etnis minoritas di daerah Tay Bac (atau Barat Daya), daerah pegunungan Tay Nguyen dan Nam Bo Barat.

Komentar

Yang lain