Turki: Gelombang demonstrasi ada bahaya bisa melanda luas

(VOVworld) - Satu anggota Himpunan pengacara kota Istanbul (ibu kota Turki) pada Senin (17 Juni) memberitahukan bahwa polisi telah menangkap 450 orang yang terlibat dengan bentrokan - bentrokan antara polisi dengan kaum demonstran  anti pemerintah di kota ini pada Minggu (16 Juni). 

Turki: Gelombang demonstrasi ada bahaya bisa  melanda luas - ảnh 1
Demonstrasi di Istanbul (Turki).
(Foto: www.anninhthudo.vn )

Pada Minggu (16 Juni), polisi kota  Istanbul telah menggunakan pipa penyemprot  air dan gas air mata untuk membubarkan ribuan demonstran yang sedang mencari cara melanda ke Lapangan Taksim di pusat ibu kota. 56 orang lain juga ditangkap  karena bersangkutan dengan bentrokan dengan polisi. Perdana Menteri Turki, Tayyip Erdogan menyatakan bahwa “dia bertanggung jawab” mengeluarkan perintah membubarkan kaum demonstran di taman bunga Gezi. Dia juga mengecam "kaum teroris” yang sedang menghasut demonstrasi, sehingga mengacau Tanah Air. Gelombang demonstrasi anti pemerintah itu ada bahaya melanda  luas, ketika 5 serikat buruh besar pada Minggu (16 Juni) menyerukan melakukan satu demonstrasi besar di seluruh negeri untuk menentang polisi yang  telah  membubarkan  kaum demonstran di dekat Lapangan Taksim di pusat ibu kota Istanbul./.


Komentar

Yang lain