Upaya gencatan senjata antara Pemerintah Pakistan dan Taliban menghadapi rintangan

(VOVworld) - Perundingan damai antara Pemerintah Pakistan dan pasukan Taliban yang sedang berlangsung di negara ini sedang menghapi banyak rintangan karena Taliban terus melakukan serangan-serangan  dan menunda gencatan senjata. 

Upaya  gencatan senjata  antara Pemerintah Pakistan dan Taliban menghadapi  rintangan - ảnh 1
Tempat kejadian serangan bom terhadap kereta api  yang melewati kabupaten
Kashmore, provinsi  Sindh, Pakistan Selatan pada tanggal 16/2.
(Foto: vietnamplus.vn)

Pada Minggu  malam (16 Minggu), satu kelompok anasir Taliban memberitahukan dengan pita rekaman dan satu naskah bahwa mereka telah menewaskan 23 orang pasukan keamanan Pakistan untuk membalas pembunuhan atas beberapa anasir Taliban di rumah penjara. Para personil pasukan keamanan, tersebut  diculik oleh Taliban di kawasan Barat Luat Pakistan pada bulan Juni 2010. Taliban juga mengakui berdiri di belakang serangan berdarah-darah pada tanggal 13 Februari terhadap satu bus yang mengangkut para polisi di kota Karachi, sehingga menewaskan 11 polisi dan melukai 47 orang yang lain./. 

Komentar

Yang lain