Uzbekistan mengadakan pemilu presiden

(VOVworld) – Pada Minggu (29 Maret), para pemilih Uzbekistan mulai datang ke tempat-tempat pemungutan suara untuk memilih Presiden baru negara Asia Tengah ini. Komite Pemilu Nasional Uzbekistan memberitahukan bahwa ada kira-kira 9.000 tempat pemungutan suara di seluruh negeri dibuka untuk menyambut para pemilih dari pukul 6.00 sampai 20.00 (menurut waktu lokal). Menurut Komite ini, kira-kira 21 juta pemilih yang punya cukup martabat  akan ikut memberikan suara dalam pemilu presiden baru di ke-14 kawasan administrasi di seluruh negeri.

Uzbekistan mengadakan pemilu presiden - ảnh 1
Presiden infungsi Uzbekistan, Karimov 
(Foto: vietnamplus.vn)

Pemilu tersebut berlangsung dengan pengawasan kira-kira 300 pengamat internasional dari 43 negara di dunia. Menurut rencana, Organisasi Keamanan dan Kerjasama Eropa (OSCE) akan mengumumkan laporan penilaian terhadap aktivitas pemilu sehari setelah pemilu./.

Komentar

Yang lain