Vietnam aktif ikut serta pada proses menyusun ketentuan-ketentuan menyesuaikan aktivitas dagang internasional

(VOVWORLD) - Delagasi antar-intansi Vietnam telah ikut serta pada Persidangan ke-52, Komite Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) tentang Hukum Perdagangan Internasional (UNCITRAL) yang diadakan di Wina, Austria dari 8-19/7/2019. 
Vietnam aktif ikut serta pada proses menyusun ketentuan-ketentuan menyesuaikan aktivitas dagang internasional - ảnh 1Dubes Le Dung, Perwakilan Tetap Vietnam di PBB dan organisasi-organisasi internasional di Wina, Kepala delegasi Vietnam (Foto: Keduataan Besar Vietnam di Austria)

Hadir pada persidangan ini, ada 51/60 negara anggota UNCITRAL, 23 negara pengamat; beberapa organisasi regional dan internasional, organisasi-organisasi antar-pemerintah, non-pemerintah dan semua pihak yang bersangkutan di sektor swasta. Ketika berbicara di depan persidangan  ini, Duta Besar (Dubes) Le Dung, Perwakilan Tetap Vietnam di PBB dan organisasi-organisasi internasional di Wina, Kepala delegasi Vietnam menilai tinggi arti penting dari naskah-naskah UNCITRAL dalam proses menyusun dan mengembangkan naskah-naskah hukum tentang perdagangan Vietnam, menonjolkan haluan integrasi internasional, upaya dan prestasi yang dicapai Vietnam dalam reformasi hukum untuk melaksankan target-target perkembangan yang berkelanjutan, di atas dasar menghormati hukum dan standar-standar internasional. Dia menegaskan bahwa sebagai anggota baru, Vietnam dalam memberikan sumbangan positif pada pekerjaan UNCITRAL pada masa bakti ini dan meminta kepada UNCITRAL supaya terus memberikan bantuan taknis kepada Vietnam terhadap Undang-Undang mengenai Investasi menurut bentuk kemitraan publik swasta serta membahas proyek-proyek memberikan buantuan teknis yang lain.

Komentar

Yang lain