Vietnam dan Afrika Selatan bekerjasama untuk merawat kesehatan rakyat
Kunjungan kerja tersebut
(Foto: vietnamplus.vn)
(VOVworld) – Dari 11 sampai 17 Agustus di Afrika Selatan, delegasi Badan Pembelaan dan Perawatan Kesehatan Pusat yang dipimpin Kepalanya Doktor Nguyen Quoc Trieu melakukan kunjungan kerja di Afrika Selatan untuk bertukar pengalaman dalam pekerjaan merawat kesehatan untuk penduduk. Doktor Nguyen Quoc Trieu mendapat informasi yang disampaikan oleh Badan Pimpinan Kementerian Kesehatan Afrika Selatan tentang sistim infrastruktur kesehatan, kebijakan-kebijakan yang unggul serta semua prestasi dan tantangan yang sedang dihadapi instansi kesehatan Afrika Selatan untuk mencapai target menjamin kesehatan rakyat. Para pengelola dan kalangan spesial menilai tinggi prestasi yang dicapai cabang kesehatan Vietnam, bersamaan itu menilai tinggi hubungan kerjasama tentang kesehatan antara Vietnam dengan beberapa negara Afrika./.