(VOVworld) – Anggota Polit Biro Komite Sentral Partai Komunis Vietnam, Wakil Ketua Majelis Nasional (Wakil MN) Vietnam, Tong Thi Phong, pada Minggu (4 Mei) dan rombongan kerja Kantor MN Vietnam telah membakar hio di Monumen peringatan para pemuda pembidas yang gugur di pertigaan Co Noi, kabupaten Yen Chau, provinsi Son La (Vietnam Utara).
Dalam operasi Dien Bien Phu, tempat tersebut merupakan simbul lalu lintas yang paling penting terhadap banyak pasukan tentara dan rakyat melakukan serangan dalam operasi Dien Bien Phu. Tempat ini telah menjadi
“titik merah” yang diserangi dan ditembak oleh Kolonialis Perancis guna mencegah dan merusak jalan urat nadi dari prajurit dan rakyat Vietnam.
Wakil Ketua MN Vietnam, Tong Thi Phong membakar hio
di Monumen peringatan para pemuda pembidas yang gugur di provinsi Son La
(Foto: vov.vn)
Dalam proses mengabdi operasi Dien Bien Phu, banyak prajurit dan pemuda pembidas telah gugur. Oleh karena itu, tempat ini tidak hanya merupakan tempat yang mencatat bukti-bukti sejarah dalam perang perlawanan anti Amerika Serikat, menyelamatkan Tanah Air yang dilakukan pasukan pemuda pembidas pada khususnya dan para prajurit yang gugur pada umumnya, melainkan juga merupakan alamat merah yang mendidik tradisi patriotik untuk generasi muda dalam usaha pembelaan Tanah Air./.