(VOVworld) – Pada Senin sore (22 Juli), Dinas Kebudayaan, Olahraga dan Pariwisata serta Perpustakaan propinsi Nghe An mengadakan pameran dengan tema “Kedaulatan Vietnam di Laut Timur dan Hoang Sa-TruongSa”
(VOVworld) - Pameran ini memamerkan kira-kira 200 peta, diagram, foto, dokumen dan benda, yang meliputi tiga bagian: Kedaulatan laut dan pulau Vietnam dalam sejarah, Presiden Ho Chi Minh dengan laut...
(VOVworld) - “Menjaga secara mantap kedaulatan laut dan pulau Tanah Air” menjadi tema pameran seni rupa yang dibuka pada Selasa pagi (22 Juli) di Museum Seni Rupa Vietnam
(VOVworld) – Aksentuasi dari program ini ialah pergaulan dengan wakil pasukan patroli perikanan dan beberapa nelayan tipikal
(VOVworld) - Lebih dari 140 peta yang diterbitkan oleh para ahli geografi, ahli navigasi dan ahli peta Barat pada abad XVI-XIX menggambar atau menulis nama tempat Paracel/Paracels/Pracel/Paracel Islands (kepulauan...
(VOVworld) – Televisi Vietnam pada Jumat (18 Juli) mengadakan unjuk muka program “Laut dan pulau kampung halaman”. Program ini punya durasi lebih dari 5 menit dan ditayangkan di banyak program di...
(VOVworld) – Duta Besar Vietnam di Kerajaan Belgia, Luksemburg dan disamping Uni Eropa (EU), Pham Sanh Chau, pada tanggal 17 Juli menulis artikel yang dimat di jaringan New Europe dengan judul“Kenyataan...
(VOVworld) – Portal “Sankei” pada Kamis (17 Juli) memuat artikel dengan judul “Karena tekanan internasional dan perhitungan yang salah, Tiongkok terpaksa menarik anjungan minyak di Laut Timur”
(VOVworld) – Rombongan kira-kira 170 pelajar dan mahasiswa Vietnam yang tinggal dan belajar di seluruh dunia sedang berpartisipasi pada aktivitas dalam kerangka Perkemahan musim panas Vietnam-tahun 2014 di kota Da Nang...
(VOVworld) – Pada Kamis pagi (17 Juli), di kota Nha Trang, Menteri Kebudayaan, Olahraga dan Pariwisata Vietnam, Hoang Tuan Anh menyampaikan piagam pengakuan situs peninggalan sejarah nasional kepada 2 situs peninggalan sejarah yaitu...
(VOVworld) – Wakil Ketua Konfederasi Serikat Pekerja Vietnam, Tran Van Ly menekankan bahwa Federasi Pekerja kabupaten Truong Sa harus berkoordinasi erat dengan Pemerintahan untuk melaksanakan semua langkah membantu kaum buruh
(VOVworld) – Ketika berbicara di depan jumpa pers pada Kamis (17 Juli) menurut WIB, , Jurubicara Kemlu AS, Jen Psaki menekankan bahwa AS mendukung para fihak yang bersangkutan dengan sukarela menghentikan aktivitas...
(VOVworld) – Perdana Menteri (PM) Vietnam baru saja memberlakukan Peraturan Pemerintah 67/2014/ND-CP tentang beberapa kebijakan pengembangan hasil perikanan
(VOVworld ) – Pada Rabu (16 Juli) di bawah pimpinan Perdana Menteri (PM) Vietnam, Nguyen Tan Dung, Pemerintah Vietnam telah mengadakan rapat spesialis tentang pekerjaan legislasi
(VOVworld) – Pada Selasa (15 Juli), di provinsi Thua Thien Hue dibuka pameran dengan tema:“Hoang Sa-Truong Sa adalah wilayah Vietnam”. Ini merupakan salah satu aktivitas sosialisasi untuk menegaskan kedaulatan Vietnam terhadap dua kepulauan...
(VOVworld) - Kepala Kantor perlindungan warga negara dan badan hukum Vietnam di negara asing (Kementerian Luar Negeri Vietnam), Luong Thanh Nghi memberitahukan: “Menurut informasi dari Kedutaan Besar Vietnam di Beijing, fihak Tiongkok telah membebaskan 13...
(VOVworld) - Kedutaan Besar Vietnam di Ukraina baru-baru ini mengadakan acara penyerahan jumlah uang untuk mendukung Dana berpadu tenaga membela kedaulatan laut dan pulau yang diberikan oleh komunitas orang Vietnam...
(VOVworld) - Pada Selasa (15 Juli), perusahaan CNPC telah mulai melakukan eksplorasi dan eksploitasi di dua sumur minyak di kawasan ini dari awal bulan Mei lalu dan mengakhiri tindakan eksplorasi dan...
(VOVworld) - Pada Selasa pagi (15 Juli), Dewan Rakyat propinsi Ha Nam membuka persidangan ke-9 angkatan ke-17. Selama tiga hari berlangsung, para utusan berfokus menilai situasi perkembangan sosial-ekonomi propinsi dalam masa 6...
(VOVworld) – Setelah Senat Amerika Serikat (AS) mengesahkan resolusi mengutuk tindakan agresi Tiongkok di Laut Timur dan Laut Hoatung, para legislator sponsor resolusi ini telah mengeluarkan pernyataan keras yang menegaskan komitmen AS terhadap...