(VOVworld) - Kami dengan gembira bertemu kembali dengan saudara-saudara pada acara Kotak Surat Anda untuk hari ini. Pada pekan ini, seluruh VOV5 menerima 197 surat dari 29 negara dan teritorial, diantaranya Program Siaran bahasa Indonesia menerima1 17 Email dan laporan hasil pemantauan siaran Radio yang terinci dari saudara - saudra M.Sumantri di Jawa Barat, M.Zainal di Jambi, Minlin di Jakarta, Saripuddin Dalimunthe di Sumateran Utara, Eddy Setiawan di Jakarta Timur dan banyak pendengar lain. Pada siaran kita untuk hari ini, kami akan omong- omong dengan saudara-saudara Saripuddin Dalimunthe, akan tetapi sebelumnya, kami akan menjawab pertanyaan dari saudara Eddy Setiawan di Jakarta tentang tradisi menidurkan anak dengan ayunan di Vietnam.
Saudara-saudara yang budiman! Pertama-tama kami menyampaikan ucapan selamat kepada para pendengar VOV pada khususnya dan seluruh Umat Muslim Indonesia pada umumnya, sehubungan dengan berakhirnya bulan Ramadan dan Mega Perayaan Idul Fitri. Kami mengucapkan “
Maaf Lahir dan Batin”.
Saudara Eddy Setiawan yang budiman, kami telah menerima surat dan laporan hasil pemantauan siaran Radio dari Anda yang isinya memberitahukan bahwa siaran- siaran bahasa Indonesia pada frekuensi 12020 khz didengar dengan jelas, SINPO 44444. Dalam surat, Anda juga menulis: “
Baru saja, saya mendengar uraian tentang lagu nina bobok buat anak- anak untuk membuatnya cepat tidur. Apa di Vietnam juga ada tradisi menidurkan anak dengan cara diayun- ayun agar cepat tidur?
Saudara yang budiman! Kami merasa gembira karena Anda menyukai lagu-lagu nina bobok Vietnam. Di Vietnam, menyanyikan lagu untuk menidurkan anak hampir-hampir menjadi kekiasaan ayah- ibu .
Untuk bisa menciptakan perasaan bagi anak- anak laksana masih sedang di dalam pelukan tangan ayah-ibu, maka mereka selalu meletakkan anak-nya di dalam ayunan dan mengayun- ayunkan-nya secara ringan. Cara mengayunkan anak ini selalu digunakan untuk menidurkan anak dan menjaga tidurnya yang nyenyak. Sekarang di Vietnam ada bermacam-macam ayunan yang dibuat dari berbagai jenis bahan, misalnya kayu, plastik, bambu dan rotan. Di dalam ayunan itu diletakkan bantal atau selimut tipis yang lunak agar anak-anak bisa tidur lebih nyenyak. Bagaimana di Indonesia? Cobalah ceritakan tentang hal ini kepada kami.
Pendengar selanjutnya yang kami akan omong- omong bersama yalah saudara Saripuddin Dalimunthe di Sumatera Utara.
Saudara yang budiman! Sudah lama, barulah kami menerima surat dan laporan hasil pemantauan siaran Radio dari Anda. Apa kabar saudara dan sekeluarga? Bagaimana pekerjaan Anda selama ini? Apakah Anda sibuk? Kami berharap agar saudara akan selalu memantau dan mengirim surat kepada kami. Sekarang, program siaran bahasa Indonesia selalu mengadakan Kuiz setiap bulan, marilah saudara mengikutinya. Banyak suvenir interesan sedang menunggu Anda. Selain itu, kami juga memperkenalkan beberapa kata atau kalimat untuk menyapa dan melakukan kontak dengan bahasa Vietnam pada acara ini setiap pekan.
Marilah saudara bersama- sama mengikutinya untuk bisa mendengarkan cara menghafal bahasa Vietnam. Marilah mengakses pada website kami pada alamat www.vovworld.vn atau www.vov5.vn untuk bisa mencatat kata-kata sapaan itu. Disamping itu, Anda juga bisa mengakses pada website untuk berhubungan langsung dengan kami melalui facebook, dengan nama domein: “ indonesia VOV5”. Kami berharap cepat menerima surat Anda.
Para pendengar, seperti halnya dengan acara ini sebelumnya, kami akan terus memperkenalkan beberapa kata atau kalimat untuk menyapa dan melakukan kontak dalam bahasa Vietnam.
1- Sekarang bulan apa?
Bây giờ là tháng mấy?
2- Bulan ini bulan Januari.
Tháng này là tháng Một.
3- Bulan depan bulan apa?
Tháng tới là tháng mấy?
4- Bulan depan bulan Februari.:
Tháng tới là tháng Hai.
5- Bulan sesudah bulan depan adalah bulan Maret.
Tháng sau tháng tới là tháng Ba.
6- Bulan silam adalah bulan Desember.
Tháng trước là tháng Mười Hai.
7- Ke- duabelas bulan adalah:
Mười hai tháng là:
- Januari:
Tháng Một
-Februari:
Tháng Hai
- Maret:
Tháng Ba.
-April :
Tháng Tư.
-Mei:
Tháng Năm.
- Juni
Tháng Sáu
-Juli
Tháng Bảy
-Agustus.
Tháng Tám
-September
Tháng Chính
-Oktober
Tháng Mười
-November
Tháng Mười Một
-Desember
Tháng Mười Hai
Saudara- saudara pendengar, marilah saudara- saudara berupaya memantau dan menguasai cara menghafal dalam bahasa Vietnam secara akusupaya tepat. Kami berharap supaya dalam surat- surat mendatang kepada VOV, Anda Sekalian bisa menggunakan bahasa Vietnam untuk omong- omong dengan kami./.