Keindahan arsitektur vila kuno Stasiun siaran Bach Mai

(VOVWORLD) - Vila ini dibangun pada tahun 1912, berada dalam kompleks yang meliputi 4 gedung kuno. Hingga sekarang, gedung utama yang pernah merupakan Stasiun siaran Bach Mai masih utuh.

Keindahan arsitektur vila kuno Stasiun siaran Bach Mai	 - ảnh 1

Vila ini pernah merupakan Kantor Radio dari pemerintahan Kolonialis Perancis, sebenarnya merupakan stasiun siaran yang dibangun pada bulan Oktober 1912.

Keindahan arsitektur vila kuno Stasiun siaran Bach Mai	 - ảnh 2

Vila punya selar sejarah dan arsitektur Perancis.

Keindahan arsitektur vila kuno Stasiun siaran Bach Mai	 - ảnh 3

Khususnya, ini juga merupakan stasiun siaran yang menyiarkan Proklamasi Kemerdekaan ke seluruh Vietnam dan dunia pada siang hari tanggal 7/9/1945 (lima hari setelah Presiden Ho Chi Minh membaca Proklamasi Kemerdekaan di lapangan Ba Dinh, Kota Ha Noi).

Keindahan arsitektur vila kuno Stasiun siaran Bach Mai	 - ảnh 4

Satu sudut di teras vila tersebut dengan pintu berbentuk lengkung yang khas arsitektur Perancis.

Keindahan arsitektur vila kuno Stasiun siaran Bach Mai	 - ảnh 5

Vila yang berusia lebih dari 100 tahun menjaga banyak keindahan arsitektur Perancis di Vietnam.

Keindahan arsitektur vila kuno Stasiun siaran Bach Mai	 - ảnh 6

Vila ini memiliki dinding setebal 40 Cm, sehingga sangat sejuk di musim panas dan hangat di musim dingin.

Keindahan arsitektur vila kuno Stasiun siaran Bach Mai	 - ảnh 7
Keindahan arsitektur vila kuno Stasiun siaran Bach Mai	 - ảnh 8

Cerobong asap tua dan bata dekoratif berwarna tetap utuh bersama dengan waktu.

Keindahan arsitektur vila kuno Stasiun siaran Bach Mai	 - ảnh 9

Pipa saluran air tua tetap dipertahankan utuh menurut arsitektur vila.

Keindahan arsitektur vila kuno Stasiun siaran Bach Mai	 - ảnh 10

Ubin lantai dan pilar-pilar semuanya telah berada bersama dengan vila dari waktu ke waktu.

Keindahan arsitektur vila kuno Stasiun siaran Bach Mai	 - ảnh 11
Keindahan arsitektur vila kuno Stasiun siaran Bach Mai	 - ảnh 12

Jejak waktu terukir di dinding-dinding.

Keindahan arsitektur vila kuno Stasiun siaran Bach Mai	 - ảnh 13

Di dalam adalah bekas kamar suami-istri Bapak Nguyen Van Nhat dan Ibu Duong Thi Ngan. Mereka adalah dua penyiar VOV pertama yang membacakan Proklamasi Kemerdekaan dari Presiden Ho Chi Minh di siaran radio ke seluruh Vietnam dan dunia pada tahun 1945.

Keindahan arsitektur vila kuno Stasiun siaran Bach Mai	 - ảnh 14

Pagar pintu masih utuh.

Keindahan arsitektur vila kuno Stasiun siaran Bach Mai	 - ảnh 15

Halaman belakang vila penuh dengan pohon dan cahaya.

Keindahan arsitektur vila kuno Stasiun siaran Bach Mai	 - ảnh 16
Keindahan arsitektur vila kuno Stasiun siaran Bach Mai	 - ảnh 17

Vila Stasiun siaran Bach Mai melalui gambar arsitek Tran Thi Thanh Thuy – kepala kelompok Sketsa Perkotaan Hanoi./.

Komentar

Yang lain