Desa Sutra Van Phuc masa kini

(VOVworld) - Jauhnya kira-kira 10 Kilometer dari jantungnya  ibukota Hanoi, Desa Sutra Van Phuc masa kini tetap menjadi tempat favorit bagi wisatawan domestik dan mancanegara yang ingin melihat produk sutra Vietnam yang terkenal. Berikut ini, kami akan mengajak Anda Sekalian bersama-sama mengunjungi desa sutra Van Phuc.

Desa Sutra Van Phuc masa kini - ảnh 1
Kita sudah tiba di Desa Sutra Van Phuc

Desa Sutra Van Phuc masa kini - ảnh 2
Di Desa Sutra ini ada banyak toko yang siap menerima pelanggan

Desa Sutra Van Phuc masa kini - ảnh 3
Dengan berbagai produk dari sutra yang dipajang di depan toko

Desa Sutra Van Phuc masa kini - ảnh 4
Di dalam toko, produk dari sutra dipajang sana-sini

Desa Sutra Van Phuc masa kini - ảnh 5
Toko Sutra Phuong Linh sering menerima pelanggan asing

Desa Sutra Van Phuc masa kini - ảnh 6
Sutra digunakan untuk menjahit baju

Desa Sutra Van Phuc masa kini - ảnh 7
Atau untuk membuat produk-produk lain seperti tas, dompet...

Desa Sutra Van Phuc masa kini - ảnh 8
Seorang Perancis sedang menanyakan sehelai kain dari sutra

Desa Sutra Van Phuc masa kini - ảnh 9
Pemilik toko Phuong Linh mengukur kain untuk pelanggannya

Desa Sutra Van Phuc masa kini - ảnh 10
Marilah kita mengunjungi pabrik pertenunannya

Desa Sutra Van Phuc masa kini - ảnh 11
Seorang artisan memasukkan benang ke dalam torak

Desa Sutra Van Phuc masa kini - ảnh 12
Dan mengoperasikan mesin tenun

Desa Sutra Van Phuc masa kini - ảnh 13
Sedangkan artisan lain menggulung benangnya

Desa Sutra Van Phuc masa kini - ảnh 14

Desa Sutra Van Phuc masa kini - ảnh 15
Penggulung benang tradisional

Desa Sutra Van Phuc masa kini - ảnh 16
Setelah ditenun, kain sutra Vietnam tampil dalam busana Ao Dai tradisional Vietnam

Komentar

lartri Utomo

Cantiknya busana tradisional Vietnam. Apakah busana Ao Dai yang merupakan busana tradisional Vietnam merupakan satu2nya?. Di Indonesia sulit untuk menyebut busana tradisional, karena banyak sekali tergantung dari daerah mana, seperti... Selanjutnya

Yang lain