Lomba "Membuat patung dari pasir Vietnam - tahun 2013" di kota Da Nang

(VOVworld) -  Pada 28 Juli lalu di lapangan  pantai My Khe, kota Da Nang berlangsung lomba "Membuat patung dari pasir Vietnam -tahun 2013" dengan dihadiri oleh 300 pemuda kota dan para wisatawan. Lomba ini bertujuan menyosialisasikan keindahan garis pantai Vietnam dan kota Da Nang. Dengan cara menggunakan pasir dan air, para peserta  lomba tersebut menjadi karya yang beraneka-ragam. Marilah anda sekalian menikmatinya

Lomba
Lomba ini dimulai dari pagi hari

Lomba
Mebangun fundasi patung



Lomba
Membangun Istana dari Pasir

Lomba
Diorama jembatan putar sungai Han - Simbol kota Da Nang 

Lomba
Karya-karya dibuat dari pasir dan air


Lomba
Karya Ibu Vietnam Heroik,  Nguyen Thi Thu 


Lomba
Pesan "Save our ocean" (Selamatkan samudera kita)

Lomba
Karya-karya di  lapangan pantai My Khe.

Lomba
Satu karya yang dibuat oleh  orang asing

Komentar

Yang lain