Vietnam memperingati Hari Guru Vietnam (20 November)

Vietnam memperingati Hari Guru Vietnam (20 November)

(VOVworld) – Untuk memperingati Hari Guru Vietnam (20 November), berlangsung program “Sebagai pengganti ucapan terima kasih kepada para guru” di kota Hanoi, pada Rabu (19 November) guna menyemangati barisan guru untuk aktif belajar,...
Federasi Rusia selalu bahu-membahu dengan Vietnam

Federasi Rusia selalu bahu-membahu dengan Vietnam

(VOVworld) – Demikianlah penegasan Presiden Federasi Rusia, Vladimir Putin ketika menerima Duta Besar Vietnam di Federasi Rusia, Nguyen Thanh Son yang datang menyampaikan surat mandat pada Rabu (19 November)
Ted Osius resmi menjadi Dubes AS di Vietnam

Ted Osius resmi menjadi Dubes AS di Vietnam

(VOVworld) – Pada Selasa malam (18 November), Senat Amerika Serikat (Senat AS) mengesahkan Ted Osius menjadi Duta Besar (Dubes) AS di Vietnam, penerus David Shear yang baru saja mengakhiri masa baktinya
Mengembangkan brand badan usaha Vietnam

Mengembangkan brand badan usaha Vietnam

(VOVworld) – Pada Selasa (18 November), di kota Hanoi, berlangsung lokakarya dengan tema:“Menginvestasikan, mengembangkan brand dan biaya iklan untuk badan usaha”. Pada lokakarya ini, para utusan menganggap bahwa badan usaha Vietnam perlu...
PM Jepang menetapkan waktu pembubaran Majelis Rendah

PM Jepang menetapkan waktu pembubaran Majelis Rendah

(VOVworld) – Perdana Menteri (PM) Jepang, Shinzo Abe, pada Selasa (18 November) resmi menyatakan akan membubarkan Majelis Rendah pada 21 November ini untuk mengadakan pemilu lebih dini, bersamaan itu menegaskan menunda rencana tentang peningkatan...