Pameran Internasional VIBA SHOW 2018

Pameran Internasional VIBA SHOW 2018

(VOVWORLD) - Pameran Internasional tentang radio, televisi dan peralatan audio-visual (VIBA SHOW 2018) akan diadakan di Kota Hanoi dari 5-7/4/2018
 Mencanangkan Kejuaraan Informatika Kantor Dunia tahun 2018

Mencanangkan Kejuaraan Informatika Kantor Dunia tahun 2018

(VOVWORLD) - Pengurus Besar Liga Pemuda Komunis Ho Chi Minh berkoordinasi dengan Organisasi Pendidikan IIG Vietnam, Selasa pagi (5/12), telah mengadakan acara pencanangan Kejuaraan Informatika Kantor Dunia – MOS World Championship 2018 ...
Sidang  periodik Pemerintah bulan November dibuka

Sidang periodik Pemerintah bulan November dibuka

(VOVWORLD) - Ketika berbicara di depan sidang Pemerintah periodik bulan November, Jumat pagi (1/12), Perdana Menteri (PM) Vietnam, Nguyen Xuan Phuc, menilai tinggi Pemerintah yang telah berinisiatif mengusulkan banyak masalah tentang...
Jepang siap mengaktifkan kembali dua reaktor nuklir

Jepang siap mengaktifkan kembali dua reaktor nuklir

(VOVWORLD) - Gubernur Provinsi Fukui, Jepang, Issei Nishikara, pada Senin (27 November), telah mengesahkan pengaktifan kembali dua reaktor nuklir di dekat Kota Kyoto, menembus rintangan-rintangan hukum terakhir terhadap pemulihan pabrik...
Ekspor TPT 2018: Prospek dan tantangan

Ekspor TPT 2018: Prospek dan tantangan

(VOVWORLD) - Dari awal tahun sampai sekarang, nilai ekspor cabang tekstil dan produk tekstil (atau TPT) Vietnam mencapai angka-angka yang sangat menggembirakan dan sedang menuju ke target 31 miliar USD pada tahun 2017....
Kuba mengadakan pemilihan daerah

Kuba mengadakan pemilihan daerah

(VOVWORLD) - Jutaan pemilih Kuba, Minggu (16/11), ikut serta dalam pemilihan daerah, langkah pertama dalam proses memilih penerus Presiden Kuba, Raul Castro setelah dia menyatakan akan meletakkan jabatan sebagai Ketua Dewan Negara dan Dewan Menteri...
IS menghasut menyerang Eropa sehubungan dengan Hari Natal

IS menghasut menyerang Eropa sehubungan dengan Hari Natal

(VOVWORLD) - Koran “Sputnik” dari Rusia, Minggu (26/11), memberitahukan bahwa kelompok IS dianggap telah menghasut kaum pembangkang melakukan banyak serangan teror di Inggris, Jerman dan Perancis pada kesempatan Hari Natal...