Promosikan Pengembangan Hubungan Viet Nam-Vatikan

Promosikan Pengembangan Hubungan Viet Nam-Vatikan

(VOVWORLD) - Deputi Harian Perdana Menteri (PM) Pham Binh Minh, Jumat (22 April), di Kota Ha Noi, menerima Deputi Menteri Luar Negeri (Menlu), Vatikan, Monsinyur Miroslaw Wachowski sehubungan dengan kunjungannya ke...
Sekjen PBB Kunjungi Rusia dan Ukraina pada Pekan Depan

Sekjen PBB Kunjungi Rusia dan Ukraina pada Pekan Depan

(VOVWORLD) - Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa (Sekjen PBB), Antonio Guterres, pada 26 April mendatang akan datang ke Moskow, Rusia untuk menemui Menteri Luar Negeri (Menlu) Sergei Lavrov. Ia juga akan menemui Presiden...
174 Produk dan Jasa Terima Penghargaan Sao Khue 2022

174 Produk dan Jasa Terima Penghargaan Sao Khue 2022

(VOVWORLD) - Asosiasi Perangkat Lunak dan Jasa Teknologi Informasi Vietnam (VINASA), pada 23 April pagi, di Kota Ha Noi, mengadakan acara pengumuman dan penyampaian Penghargaan Sao Khue 2022. 174 penghargaan Sao Khue...
Situasi Wabah Covid-19 di Dunia per 23 April

Situasi Wabah Covid-19 di Dunia per 23 April

(VOVWORLD) - Menurut laman statistik “worldometers.info”, terhitung hingga 23 April, pukul 1.30 UTC, dunia mencatat lebih dari 508,4 juta kasus infeksi Covid-19, di antaranya lebih dari 6,2...
ASEAN Sahkan Tiga Naskah Kerja Sama Pertahanan

ASEAN Sahkan Tiga Naskah Kerja Sama Pertahanan

(VOVWORLD) - Pejabat pertahanan senior 10 negara ASEAN dan ASEAN+3 telah berkomitmen memperkuat kerja sama militer dalam pencegahan dan penanggulangan pandemi lintas perbatasan, serta mendorong mekanisme-mekanisme dukungan untuk para serdadu...
Sekjen PBB Imbau Tindakan Lindungi Ibu Bumi

Sekjen PBB Imbau Tindakan Lindungi Ibu Bumi

(VOVWORLD) - Dalam pesan sehubungan dengan Hari Internasional Ibu Bumi (22 April), Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa (Sekjen PBB), Antonio Guterres menilai bahwa situasi krisis-krisis yang berlangsung secara berturut-turut – meliputi perubahan...